Bertempat di Aula SMAN 1 Margahayu pengurus Majelis Pembimbing Rantingb dan Pengurus Kwartir Ranting serta Lembaga Pemeriksa Keuangan Kwartir Ranting Margahayu periode 2016 - 2021, resmi dilantik oleh Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kabupaten Bandung ,Wakil Ketua Kwarcab bidang Organisasi dan Hukum Kak H. Sugianto, S.Ag, M.Si.mewakili Ketua Kwarcab Kab.Bandung melantik
Ketua Kwarran Margahayu periode 2016 - 2021 kak Didi Tarmedi, S.Pd, M.Si, MG
Upacara pelantikan ini dihadiri oleh semua Mabi baik di tingkat kecamatan maupun gugusdepan.
Dalam sambutannya Ka Mabiran M. Usman, S.Sos, M.Si, beliau mengaharapkan "Kwarran Margahayu harus memiliki target Kwarran tergiat di Kwarcab Kab. Bandung, hal ini harus didukung dengan program yang dapat menyentuh peserta didik, pembina, mabi dan masyarakat luas, dan yang paling terpenting adalah pembinaan karakter kaum muda menuju ke arah yg lebih baik.
Selamat dan sukses